Banten Mensos: Perhatikan Tetangga, Bansos Diberikan untuk Orang yang Membutuhkan 26 Apr 2020 0 ATMnews.id, Kabupaten Tangerang - Menteri Sosial, Juliari P Batubara menyebut orang Indonesia terkenal dengan gotong royong. Maka itu, ia meminta kepada warga lainnya agar membantu sesama yang lebih membutuhkan akibat dampak virus corona…